Daftar Caleg DPR RI Partai Berkarya di Tiga Dapil Sulsel

BERITA-SULSEL.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Berkarya telah telah mendaftarkan Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) nya ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan saat ini masih dalam tahap verifikasi.

Dari situs resmi KPU, Partai Berkarya diketahui jumlah dapil yang diikuti 80, jumlah calon 575 orang. Rinciannya laki-laki 346 orang, perempuan 229 orang. Presentase perempuan 39.83 persen


Ketua DPP Partai Berkarya, Badarudding Andi Picunang menyampaikan, khusus untuk Sulsel, ada 24 bakal Caleg di tiga Dapil yang telah didaftarkan ke KPU.

“Saya menjadi caleg paryai Berkarya di dapil Sulsel 3, keinginan saya maju DPR RI cuma ingin mewujudkan mimpi masyarakat Luwu akan pemekaran wilayah di tanah Luwu,” jelas Badaruddin A Picunang yang juga mantan Calon Bupati Luwu Timur.

Alumni Kelautan Unhas ini mengaku optimis Partai berkarya akan mampu meraih kursi di setiap Dapil.

Berikut Daftar Caleg DPR RI Partai Berkarya

Dapil Sulsel 1
Meliputi, Makassar, Gowa, Takalar, Jeneponto, Bantaeng

1. Sumarni Kamaruddin
2. Tajuddin Noer
3. Sitti Saenab Jaffar.
4. Jamaluddin AS
5. Mustamin Ishaq Raga
6. Jasmin Zainuddin
7. Yulia Puspitasari Abady
8. Wahyudin Prasetya.

Dapil Sulsel 2
Meliputi Kepulauan Selayar, Bulukumba, Sinjai, Bone, Maros, Pangkep, Barru, Soppeng, dan Kota Parepare.

1. Zainal Bintang
2. A.M. Said Pabukori
3. Bawa Abdullah
4. Khaerul
5. Gusti Firmansyah
6. Lily Lay
7. Mustamang Atas
8. Fotria Enggano
9. Giliran

Dapil Sulsel 3
Meliputi Kabupaten Enrekang, Luwu, Luwu Utara, Luwu Timur, Pinrang, Sidrap, Tana Toraja, Toraja Utara dan Kota Palopo

1. Badaruddin A Picunang
2. Suaib Diri
3. Wahida
4. Piter Singkali
5. Kasmirah
6. Matius Babba Palulun
7. Siti Rohani

Comment